Launching Event #BukuMamaBisa Bikin Playdate Sendiri
Playdate menjadi alternatif kegiatan bagi para mama dan anaknya (khususnya usia 0–6 tahun), yang memiliki banyak manfaat.
Tag: bikin playdate
Halo Mama, masih pusing mengatasi anak-anak yang punya kebiasaan bermain gadget? Playdate, menjadi salah satu solusi mengatasi ketergantungan anak pada gadget.